Cara Daftar dan Setting SMTP SendinBlue di Laravel
Sendinblue.com merupakan salah satu layanan pemasaran email yang ditujukan untuk usaha tingkat menengah. Sendiblue memiliki fitur otomatisasi, manajemen pelanggan yang terintegrasi, dan layanan pembuatan template email. Harga yang ditawarkan Sendinblue juga menarik dan tidak akan menguras kantong. Upps.. Tapi kita tidak akan menggunakan semua kemampuan Sendinblue dan membayar untuk layanan tersebut, kita hanya akan menggunakan… Read More »